Minggu, 29 April 2012

PENERBANG KECIL



 Pagi itu di Halim Perdanakusuma langit begitu tampak cerah,terlihat para Anggota TNI AU mempersipakan untuk memeriahkan HUT TNI AU Ke 66 9 April 2012,begitupun Anaku Shakel Muhamad Zayan Subekti (4th),Dia tampak Antusias melihat persiapan-persiapan itu,apalagi saat pesawat tempur melintas,melenggok dan melaksanakan manuver-manuver dengan Pilot yang handal.
 
 Cuma ada satu harapan dan beberapa keinginan di benakku dan anaku...kelak dia akan meneruskan dan menjadikan apa yang menjadi cita-citanya untuk menjadi Pilot Pesawat Tempur handal.
 
 "Semoga Cita-citamu tercapai Nak dan menjadi Penerus Bangsa"menjadi anak yang berbakti bagi Orang tua negara,bangsa dan agama.